Universitas Gunadarma

Rabu, 06 Januari 2010

SEGMENTASI BISNIS


segmentasi bisnis artinya, bagian bagian kegiatan dalam dunia bisnis yang membantu memperlancar dan akhirnya mengembangkan kegiatan dunia bisnis. Ada 10 segmen bisnis yang dikemukakan oleh Dan steinhof yaitu :
1. produsen mengambil bahan mentah
misalnya penghasil bahan mentah dari para petani, pengusaha perkebunan, nelayan, penangkapan ikan besar-besaran, pertambangan, kehutanan, sumber tenaga air dan sebagainya.
2. pabrik pabrik dan industri konstruksi bangunan
misalnya bpabrik membuat barang-barang tertentu untuk para konsumen.
3. perusahaan angkutan
transportasi pengangkutan meliputi : kereta api, kapal laut, sungai, danau, kapal udaa, truk, bus, melalui pipa, kereta bawah tanah dan sebagainya.
4. perusahaan bank dan lembaga keuangan
perusahaan memberikan pelayanan keperluan modal, kredit perusahaan, jasa menyimpan, mengeluarkan atau mentransfer uang.
5. sistem distribusi
menjamin barang sampai tangan konsumen
6. perusahaan umum
7. perusahaan komunikasi
komunikasi adalah sangat penting artinya dalam kegiatan bisnis. dengan komunikasi maka pesan-pesan dengan mudah sampai ketempat yang dituju.
8. perusahaan asuransi
untuk keterjaminan pelaku bisnis dalam menghadapi resiko yang sewaktu-waktu terjadi dan merugikan.
9. Lembaga pendidikan dan balai latihan keterampilan
10. penelitian dan pengembangan
penelitian adalah sangat penting dilakukan guna pengembangan dimasa yang akan datang.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar